CARA MEMBACA JAM DALAM BAHASA INGGRIS

Dalam pelajaran kali ini, ijinkan kami membahas tentang bagaimana cara membaca waktu/jam dengan tepat dalam bahasa inggris. Sebenarnya ada dua versi/style yang populer digunakan yaitu versi/style United Kingdom (UK) yang merupakan penyebutan dalam bahasa inggris disebut juga british style dan versi/style United State (US) yang merupakan penyebutan dalam bahasa Inggris Amerika disebut juga American Style.
Berikut ini kami akan menjelaskan kedua versi/style tersebut.
A.   Versi United Kingdom (UK) / British Style
     Penyebutannya diawali menit kemudian jam
     Ex. 01.07 it is seven past one (Jam satu lewat tujuh)
     01.55 it is five to one (Lagi lima menit jam dua)
·               Kalau menitnya kurang dari 30 menggunakan “past”
     Ex. 02.11 → it is eleven past two (Jam dua lewat sebelas)
·               Kalau menitnya lebih dari 30 menggunakan “to”
     Ex. 02.50 → it is ten to three (Lagi sepuluh menit jam tiga)
·               Kalau menitnya 30 menggunakan a half
     Ex. 05.30 it is a half past five (Jam 5 lewat 30)
·               Kalau menitnya 15 menggunakan a quarter
     Ex. 09.15 it is a quarter past nine (Jam Sembilan lewat lima belas)
     10.45 it is a quarter to eleven (Lagi 15 menit jam sebelas)
·               “am” digunakan dari jam 12 malam-12 siang
·               “pm” digunakan dari jam 12 siang-12 
          Jika Anda tidak ingin menggunakan penunjuk waktu tersebut, Anda dapat menggunakan 
          keterangan waktu seperti; in the morning, in the afternoon, in the evening atau at night.
     Ex. 08.15 it is a quarter past eight at night (Jam delapan lewat lima belas malam)
·               o’clock digunakan hanya untuk pukul tepat
     Ex. 06.00 o’clock → it is six o’clock (Jam enam tepat)
B.   Versi United Kingdom (US) / American Style
Cara baca jam di aturan ini, sama dengan yang tertulis
Ex. 02.30 → two thirty (Jam dua tiga puluh)
01.15 → one fifteen (Jam satu lima belas)
Untuk lebih jelasnya silahkan perhatikan gambar berikut :
...........................terimakasih...........................

Translate

Popular Posts

Diberdayakan oleh Blogger.